Resep Cupcake Coklat biasanya membuatnya menggunakan oven namun ada juga dengan cara lain seperti halnya dikukus. Siapa sih yang gak tau dengan kue satu ini? Rasanya yang manis dengan tekstur yang lembut menjadikan pilihan banyak orang untuk dijadikan camilan.
Sebutan lain dari kue ini adalah muffin tins mungkin karena berasal dari belanda. Ada juga orang bilang kalau ini termasuk salah satu jenis kue bolu lembut, namun yang mengharuskan membuatnya dalam sebuah cetakan berbentup cup jadi di namailah dengan cupcake.
Pasti banyak yang menyangka kalau membuatnya cukup susah, namun sebenarnya tidaklah sesulit yang anda pikirkan. Tertarik ingin tahu lebih lanjut dari cara membuat cupcake coklat yang akan kita bahas kali ini ? Yuk mari langsung saja dari pada berlama-lama ini dia tentang pembuatannya.
Bahan yang diperlukan
Cara membuat Cupcake
Selain untuk camilan biasanya juga Resep Membuat Cupcake Coklat Kukus Lembut ini bisa anda coba disaat ada orang bertamu kerumah ataupun acara-acara special seperti lebaran
Sebutan lain dari kue ini adalah muffin tins mungkin karena berasal dari belanda. Ada juga orang bilang kalau ini termasuk salah satu jenis kue bolu lembut, namun yang mengharuskan membuatnya dalam sebuah cetakan berbentup cup jadi di namailah dengan cupcake.
Pasti banyak yang menyangka kalau membuatnya cukup susah, namun sebenarnya tidaklah sesulit yang anda pikirkan. Tertarik ingin tahu lebih lanjut dari cara membuat cupcake coklat yang akan kita bahas kali ini ? Yuk mari langsung saja dari pada berlama-lama ini dia tentang pembuatannya.
Resep Cupcake
Bahan yang diperlukan
- 75 gram cokelat masak pekat yang dilelehkan
- 100 gram margarin yang dilelehkan
- 1/2 sdt cake emulsifier
- 12 sendok makan susu bubuk
- 1/2 sdt baking powder
- 75 gram tepung terigu
- 100 gram gula pasir
- 2-3 butir telur
Cara membuat Cupcake
- Kocok telur dan campurkan gula pasir beserta cake emulsifier, kocok hingga hingga berwarna putih dan mengembang.
- Tambahkan tepung terigu, baking powder dan susu bubuk, sambil di ayak dan di aduk secara rata.
- Masukkan margarin dan coklat yang sebelumnya sudah dilelehkan dan aduk secara merata.
- Tuangkan adonan tersebut kedalam cetakan muffin yang sudah dilapisi dengan paper cup. isi sampai 3/4 pada paper cup.
- Kukuslah cetakan adonan tadi kurang lebih 20 menitan.
- Setelah matang, angkat dan sajikan.
Selain untuk camilan biasanya juga Resep Membuat Cupcake Coklat Kukus Lembut ini bisa anda coba disaat ada orang bertamu kerumah ataupun acara-acara special seperti lebaran